TATA TERTIB

Untuk Siswa :
  1. Bel masuk berbunyi jam 08.00 WITA
  2. Anak-anak hadir 10 menit sebelum bel berbunyi
  3. Memakai seragam yang telah ditentukan
  4. Membawa bekal sendiri dari rumah (tidak boleh snack)
  5. Tidak membawa mainan yang ada di sekolah maupun dari rumah ke PAUD Terpadu Almadina
  6. Siswa yang tidak hadir ke sekolah harus memberi kabar lewat surat atau telpon
  7. Anak yang dijemput selain orang tua harap melapor kepihak PAUD Terpadu Almadina
  8. Tidak boleh membawa uang jajan ke PAUD Terpadu Almadina

Untuk Orang Tua Siswa :
  1. Mengantar anak paling cepat jam 07.40 WITA
  2. Mengantar dan menjemput anak di luar pagar PAUD Terpadu Almadina
  3. Ikut menjaga ketertiban dan kebersihan lingkungan PAUD Terpadu Almadina
  4. Berpartisipasi pada kegiatan yang diadakan pihak PAUD Terpadu Almadina
  5. Tidak merokok dilingkungan sekolah
  6. Membayar SPP anak paling lambat tanggal 10 setiap bulannya
  7. Saat kegiatan pembelajaran orang tua siswa tidak diperkenankan berada di lingkungan PAUD Terpadu Almadina